Helldy Agustian Gabung Partai Gerindra, Begini Prediksi Peta Politik di Kota Cilegon Menurut Pengamat

- 20 Februari 2023, 19:35 WIB
Helldy Agustian menunjukan KTA Partai Gerindra.
Helldy Agustian menunjukan KTA Partai Gerindra. /Dokumen Tim Pemenangan Helldy Agustian

KABAR BANTEN - Bergabungnya Helldy Agustian ke Partai Gerindra (Gerakan Indonesia Raya) diprediksi sejumlah pengamat akan membawa perubahan peta politik di Kota Cilegon.

 

Ketua Jaringan Demokrasi Indonesia atau Jadi Banten, Syaeful Bahri mengatakan, peta politik di Kota Cilegon pada Pileg 2024 bakal berubah. Dimana posisi Partai Golkar sebagai partai pemenang bakal terancam oleh Partai Gerindra.

“Berasumsikan pada Pileg 2019 lalu, Partai Golkar mendapatkan 10 kursi dengan jumlah suara 58.781. Partai Gerindra 6 kursi ditambah berkarya 4 kursi jadi sama 10,” kata Syaeful Bahri melalui telepon, Senin 20 Februari 2023.

Ia menuturkan, politik bukanlah sebuah ilmu pasti namun ilmu sosial. Dimana semua itu bisa berubah, tergantung dari manajemen parpol itu sendir.

“Mungkin saja, suara dari Partai Gerindra akan ke partai lain dan partai lain ke Partai Gerindra. Begitupun dengan yang lainnya. Namun, kami memprediksikan akan ada perubahan dalam peta Pemilihan Legislative 2024 nanti,” ujarnya.

Baca Juga: Resmi Bergabung dengan Gerindra, Ini Janji Helldy Agustian Kepada Partai

Pengamat politik The Sultan Center, Edi M Abduh mengatakan, bergabungnya Helldy Agustian ke Partai Gerindra akan membawa perubahan dalam peta politik di Kota Cilegon.

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x