Mulai Susun Rencana Kerja, APKLI Perjuangan Kota Serang Bakal Gelar Rakerda Dukung Penataan Pedagang

- 17 Maret 2023, 11:45 WIB
APKLI Kota Serang saat berkunjung menemui Ketua DPRD Kota Serang beberapa waktu lalu.
APKLI Kota Serang saat berkunjung menemui Ketua DPRD Kota Serang beberapa waktu lalu. /Dokumen DPRD Kota Serang/

"Makanya nanti, kami akan mulai dari pedagang di sepanjang royal. Rencananya akan kami berikan tenda APKLI supaya semua seragam dan tertata rapi," ujarnya.

Kemudian, meminta Wali Kota Serang untuk memperkuat sinergitas dengan melibatkan APKLI terhadap program yang berkaitan dengan pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM).

Baca Juga: Ditutup Sampah Sayur, Jalan Pasar Rau Kota Serang Dikeluhkan

"Intinya kami ingin membantu pemerintah, dan pemerintah pun membantu kami. Alhamdulillah kami sudah dapat hibah tenda untuk tahun ini," tuturnya.

Dia mengaku, APKLI Kota Serang telah bertemu dan mendapatkan hibah berupa tenda dari Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan (DinkopUKMPerindag) Kota Serang.

"Nantinya dinas perdagangan langsung yang akan memberikan hibah itu. Program dan rencana kami ke depan juga akan bersinergi dengan pemerintah," ucapnya.***

 

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x