Fenomena Politik Uang Meningkat, Pengamat Ungkap Ada Caleg Habiskan Rp10 Miliar tapi Tidak Terpilih

- 26 Februari 2024, 09:15 WIB
Pengamat politik Syaeful Bahri bicara fenomena politik uang di Pemilu meningkat.
Pengamat politik Syaeful Bahri bicara fenomena politik uang di Pemilu meningkat. /Dok. Kabar Banten.

Sementara itu, belum ada laporan dugaan politik uang yang teregstrasi di Bawaslu Provinsi Banten. “Belum ada politik uang yang diregister,” katanya.

Baca Juga: Pantau 13 PSL Pemilu 2024 di 6 Kecamatan di Kota Tangerang, Ini yang Disampaikan Kapolres Metro Tangerang Kota

Ia menjelaskan bahwa, lantaran laporan dugaan politik uang tersebut sudah teregistrasi, maka selanjutnya Bawaslu Kabupaten Lebak dan Kota Serang melakukan kajian terhadap laporan tersebut.

"Sedang dalam kajian ada 5 laporan," katanya menjelaskan status dari dugaan politik uang dilaporkan selama Pemilu 2024.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x