Peringati Milad ke-68, TTKKDH Banten Gelar Festival Keceran

- 28 November 2019, 07:30 WIB
ttkkdh keceran
ttkkdh keceran

Sekretaris Jenderal (Sekjen) TTKKDH Banten Deden Apriandhi juga mengatakan, Provinsi Banten memiliki banyak potensi wisata dan seni budaya. Salah satunya, Tjimande yang sudah berdiri sejak 68 tahun lalu. Oleh karenanya, ia meminta kepada pemerintah dan masyarakat untuk tetap menjaga dan melestarikan seni budaya tersebut.

"Seni budaya merupakan suatu ciri khas dari daerah. Sehingga kita patut untuk menjaga dan melestarikannya. Seni budaya dan pencak silat di Provinsi Banten saat ini sedang berkembang. Bahkan, TTKKDH ini sudah unjuk kebolehannya di kancah internasional. Saya pun yakin, selain Tjimande ada peguron lainnya yang akan membawa harum nama Banten," katanya. (Rizki Putri/SJ)*

Halaman:

Editor: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x