17 Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata Diambil dari Alquran dan Artinya Dipercaya, Suka Beramal

8 November 2022, 09:19 WIB
Ilustrasi-17 nama bayi perempuan Islami dua kata diambil dari Alquran dan artinya dipercaya, suka beramal. /Pixabay/lightfieldstudios

KABAR BANTEN - Memberikan nama bayi perempuan Islami yang diambil dari Alquran adalah kewajiban bagi orang tua.

Sebab nama bayi perempuan Islami yang diambil dari Alquran pasti memiliki makna yang baik dan indah.

Selain itu nama bayi perempuan Islami yang diambil dari Alquran juga punya lafal yang tepat untuk sang buah hati.

Baca Juga: 15 Nama Bayi Laki laki Islami Bermakna Baik Hati dan Tampan

Berikut ini ada 17 nama bayi perempuan Islami dua kata diambil dari Alquran dan artinya dipercaya, suka beramal seperti dikutip Kabar Banten dari YouTube Tazkya Khansa Selasa 8 November 2022. Ide nama anak perempuan islami.

1. Aliyah Naira
Artinya anak perempuan yang mulia dan bersinar.

2. Benazir Nafisah
Artinya anak perempuan yang berharga tiada tanding.

3. Dinayah Hadiya
Artinya anak perempuan bak agama sebagai panduan menuju kebenaran.

4. Eshal Hasian
Artinya anak perempuan bak seorang yang cantik bagai bunga di syurga.

Baca Juga: Kemendikbudristek Luncurkan Program Wirausaha Merdeka

5. Fadilah Kalila
Artinya anak perempuan yang murah hati dan dicintai.

6. Farah Nasra
Artinya anak perempuan yang selalu bersukacita dan penolong.

7. Fariha Qadriya
Artinya anak perempuan yang selalu bahagia ceria dan begitu kuat.

8. Gazala Tayyibah
Artinya anak perempuan yang cerdas dan berbudi luhur.

9. Hafiza Nur
Artinya anak perempuan yang menjadi penjaga kitab suci yang bercahaya.

Baca Juga: 10 Makanan Pelancar ASI yang Sehat dan Nikmat Serta Tanpa Efek Samping, Salah Satunya Daun Katuk

10. Hanifah Salimah
Artinya anak perempuan yang beriman dan damai.

11. Inara Shama
Artinya anak perempuan bak lampu penerangan jalan kebenaran.

12. Isma Malika
Artinya anak perempuan bak seorang ratu penjaga kebaikan.

13. Jahida Parisema
Artinya anak perempuan bak keindahan syurga.

14. Jazmin Abeer
Artinya anak perempuan bak bunga melati yang harum.

Baca Juga: Kenali Gejala Gagal Ginjal Akut dan Perhatikan Ini, Hati-hati Konsumsi Obat Perlu Konsultasi ke Dokter

15. Karimah Sadaqah
Artinya anak perempuan bak seorang yang dermawan yang suka beramal.

16. Khadijah Aminah
Artinya anak perempuan yang dapat dipercaya.

17. Lutfiyah Rashida
Artinya anak perempuan yang anggun dan benar.

Demikian 17 nama bayi perempuan Islami dua kata diambil dari Alquran dan artinya dipercaya, suka beramal. Semoga bermanfaat dan bisa menjadi inspirasi ayah bunda. ***

Editor: Yomanti

Tags

Terkini

Terpopuler