16 Nama Bayi Perempuan Islami, Dalam Alquran Bermakna Cantik, Lembut Hatinya dan Bercahaya Bagaikan Mata Air

12 Desember 2022, 19:50 WIB
Ilustrasi terkait 16 nama bayi perempuan islami dalam Alqur'an, bermakna cantik, berhati lembut, bercahaya bagaikan mata air surga /Instagram /@namabayi.indah

KABAR BANTEN-Memilih nama untuk anak atau bayi perempuan islami sebaiknya tidak hanya mengikuti tren, tetapi nama yang akan dipilih juga harus memiliki makna yang baik.

Nama adalah merupakan bagian dari doa, harapan orangtua dari anak anaknya, dan pada artikel berikut ini terdapat rekomendasi nama bayi perempuan islami yang ada dalam Alquran, yang memiliki makna baik seperti, cantik, lembut hatinya, dan bercahaya bagaikan mata air surga.

Dikutip Kabar Banten dari kanal Youtube Rayyanka Farabi Setiawan Official, berikut kumpulan nama bayi perempuan islami terdapat dalam Alquran.

Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Islami Bermakna Cerdas, Mulia, Laksana Cahaya Indah di Pagi Hari

1. Nadya Harum Az-zahra

Bermakna: anak perempuan yang lembut, cerdas dan menjadi harapan bagi kedua orangtuanya

2. Nada Ayu Hamidah

Bermakna: Anak perempuan yang cantik, dermawan dan senang memuji nama Allah.

3. Maiza Feza Omera

Bermakna: anak perempuan yang mempunyai inspirasi seluas ruang angkasa, sangat bijaksana dan cerdik.

4. Mafaza Maiza Ashadia

Bermakna: anak perempuan seorang putri yang pintar, bijaksana dan sukses.

5. Halwah Qanita Raniah

Bermakna: anak perempuan yang manis mempesona dan selalu taat dalam beribadah.

6. Hana Fairuz Mecca

Bermakna: anak perempuan yang cantik dan selalu membawa kebahagiaan di kota suci.

7. Hasna Zia Salsabila

Bermakna: anak perempuan yang cantik dan bercahaya bagaikan mata air surga.

8. Henna Medina Zayn

Bermakna: anak perempuan yang cantik seperti kota suci Madinah yang diberkahi.

9. Ima Farzana Zahidah

Bermakna: anak perempuan yang kelak menjadi pemimpin yang bersungguh sungguh dan juga pintar.

Baca Juga: Nama Bayi Laki-laki Islami Keren Modern, Bermakna Tampan Kuat Pemberani dan Bijaksana

10. Inayah Kayla Shafira

Bermakna: anak perempuan yang istimewa seperti mahkota dan selalu mendapatkan perlindungan dari Allah.

11. Inas Syasya Nabila

Bermakna: anak perempuan yang cantik, pintar, baik hati dan selalu ceria.

12. Jasmine Gharia Hannan

Bermakna: anak perempuan yang lembut hatinya dan cantik seperti bunga melati.

13. Jauza Marsiha Nazia

Bermakna: anak perempuan yang cantik seperti bintang dan memiliki mata hitam dan indah.

14. Jehan Nasha Nadhifah

Bermakna: anak perempuan yang bersih dan harum seperti bunga yang cantik.

15. Jihan Tahira Zahrany

Bermakna: anak perempuan yang terhormat dan suci seperti bunga putih.

16. Karia Minhalina Fazah

Bermakna: anak perempuan yang diharapkan menjadi wanita yang selalu sukses dan murah hati.

Baca Juga: Nama bayi Perempuan Terbaru Unik dan Keren, Bermakna Cantik Lembut Bercahaya Bagai Bidadari


Itulah tadi 16 nama bayi perempuan islami dalam Alqur'an bermakna cantik, berhati lembut dan bercahaya bagaikan mata air surga.

Semoga kumpulan nama bayi perempuan tersebut dapat menjadi referensi bagi ayah dan juga bunda.***

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler