1549852

25 Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Modern Keren, Makna Pemimpin Cerdas Pemberani, Awalan Huruf T

- 5 April 2022, 18:27 WIB
Ilustrasi rangkaian nama bayi laki laki modern dan keren, bermakna pemimpin cerdas pemberani awalan huruf T.
Ilustrasi rangkaian nama bayi laki laki modern dan keren, bermakna pemimpin cerdas pemberani awalan huruf T. /Pixabay/ARTtower

 

KABAR BANTEN – Rangkaian nama bayi laki laki yang terkesan modern dan keren, bermakna pemimpin cerdas pemberani ini bisa menjadi referensi untuk ayah bunda yang sedang menanti kelahiran putranya.

Rekomendasi nama bayi laki laki modern dan berawalan huruf T ini, terdiri dari 3 kata, dengan rangkaian kata-kata yang indah dan keren, juga mengandung makna yang bagus selain makna pemimpin cerdas pemberani tersebut.

Sebagaimana kabarbanten.pikiran-rakyat.com kutip dari channel youtube Diary Nama Bayi, inilah 25 rangkaian nama bayi laki laki modern keren, bermakna pemimpin cerdas pemberani, terdiri dari 3 kata, dan berawalan huruf T.

1. Tamam Sakhiy Gathannaufal
Mengandung makna : pemuda tampan, dermawan, dan murah hati

2. Taraka Ardiaz Macario
Mengandung makna : anak laki-laki bermata bintang yang selalu bahagia dan diberkati Tuhan

3. Taki Shayan Akhdaniyal
Mengandung makna : Raja yang dipuja karena kepintaran dan kecerdasannya

4. Teza Umair Dzakiandra
Mengandung makna : pemimpin yang cerdas, jantan, dan dapat dipercaya

5. Tristan Delwyn Abundio
Mengandung makna : Lelaki yang pekerja keras, rajin, cerdas dan kaya

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: youtube Diary Nama Bayi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah