27 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami dalam Alquran, Makna Anugerah, Cerdas dan Mulia

- 5 April 2022, 19:40 WIB
Ilustrasi terkait 27 rangkaian nama bayi perempuan islami bersumber dari Alquran, bermakna anugerah cerdas dan mulia.
Ilustrasi terkait 27 rangkaian nama bayi perempuan islami bersumber dari Alquran, bermakna anugerah cerdas dan mulia. /Pexels/bess hamkiti

 

KABAR BANTEN - Bagi orangtua muslim, memberikan nama bayi perempuan islami yang bersumber dari Alquran, kepada putri kesayangan merupakan keputusan yang sangat bijak.

Untuk itu, kami rekomendasikan nama bayi perempuan islami yang bersumber dari Alquran dengan makna anugerah, cerdas, dan mulia, serta makna baik lainnya, sebagaimana doa dan harapan orangtua pada umumnya.

Sebagaimana kabarbanten.pikiran-rakyat.com kutip dari channel youtube Alqalam TV, berikut ini 27 rangkaian nama bayi perempuan islami bersumber dari Alquran, terdiri dari 2-3 kata, dengan makna anugerah cerdas dan mulia.

1. Aqila Ulfa Nadhifa
Artinya : perempuan bijak berhati suci yang mencintai pertemanan.
• Aqila : bijaksana, pandai
• Ulfa : persahabatan
• Nadhifa : bersih

2. Shafira Aida Azzahra
Artinya : seorang perempuan yang istimewa hadir berbunga-bunga dan selalu bahagia
• Shafira : berbeda, istimewa
• Aida : hadir
• Azzahra : bunga

3. Ghina Qalbu Rafifah
Artinya : perempuan yang memiliki kekayaan hati dan berakhlak baik.
• Ghina : kekayaan
• Qalbu : hati
• Rafifah : berakhlak baik

4. Al-Fiyah Hasna Kamila
Artinya : perempuan yang memiliki sifat keibuan cantik dan sempurna.
• Al-Fiyah : yang memiliki sifat keibuan
• Hasna : cantik
• Kamila : sempurna

5. Aufa Khairunnisa
Artinya : perempuan yang baik dan setia
• Aufa : setia
• Khoir : baik
• Nisa : wanita atau perempuan

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: youtube AlQalam TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x