Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Islami Pilihan Tiga Kata, Awalan Huruf A hingga Z Beserta Makna dan Arti Perkata

- 8 Juni 2022, 20:28 WIB
Ilustrasi anak laki laki terkait rangkaian nama bayi laki laki islami pilihan tiga kata lengkap dengan makna dan arti perkata.
Ilustrasi anak laki laki terkait rangkaian nama bayi laki laki islami pilihan tiga kata lengkap dengan makna dan arti perkata. /Pexels/Helena Lopes

KABAR BANTEN – Dalam artikel ini tersedia sejumlah rangkaian nama bayi laki laki laki atau anak laki laki islami pilihan tiga kata.

Tentunya, rangkaian nama bayi laki laki atau anak laki laki islami pilihan tiga kata tersebut lengkap dengan makna dan arti perkata.

Dikutip Kabar Banten dari akun Youtube Namanya dan Youtube Ideasika, berikut 50 rangkaian nama bayi laki laki atau anak laki laki islami pilihan tiga kata awalan huruf A hingga Z beserta makna dan arti perkata:

1. Afyaan Khairy Syazani
Memiliki makna, anak laki-laki yang akan menjadi seorang pemimpin yang hebat baik dan cerdas.
• Afyaan (Arab) : raja/pemimpin yang hebat
• Khairy (Arab) : kebaikan
• Syazani (Arab) : cerdas

2. Al Fatih Akbar Muzammil 
Memiliki makna : anak laki-laki yang diharapkan menjadi pembuka kebaikan bagi keluarga, sukses menjadi orang besar serta taat beribadah kepada Allah SWT.
• Al Fatih artinya : pembukaan 
• Akbar artinya : lebih besar 
• Muzzamil artinya : orang yang berselimut

3. Bayan Albab Musaddiq 
Memiliki makna : anak laki-laki yang diharapkan menjadi sosok penerang yang memiliki akal dan selalu membenarkan ajaran yang dibawa oleh Rasulullah SAW.
• Bayan artinya : penerangan
• Albab artinya : yang mempunyai akal sehat
• Mushadiq artinya : orang yang membenarkan

4. Chairul Abdan Awwabin 
Memiliki makna : anak laki-laki yang diharapkan menjadi sebaik-baik hamba yang suka bertobat.
• Chairul variasi dari Khaerul artinya : sebaik-baik 
• Abdan  artinya : hamba Allah 
• Awwabin artinya : orang yang bertobat 

5. Dalillan Azmi Hanif 
Memiliki makna : anak laki-laki yang lurus memiliki keteguhan hati dan senantiasa membuktikan hal yang benar.
• Dalillan artinya : bukti atau petunjuk
• Azmi artinya : keteguhan hati 
• Hanif artinya : seorang 

6. Ehsan Hafizh Ar-Raihan 
Memiliki makna : anak laki-laki yang suka berbuat baik selalu menjaga diri dalam ketaatan dan menebarkan bau harum ke sekitarnya.
• Ehsan variasi dari Ihsan artinya : berbuat kebaikan 
• Hafizh artinya : memelihara 
• Khairan artinya : kebaikan 

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Namanya youtube ideasika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x