Kumpulan Nama Bayi Perempuan Islami Modern Cantik, 3 Kata, Sholehah Sempurna dan Bertakwa, Awalan Huruf M  

- 30 Juli 2022, 18:11 WIB
Illustrasi terkait kumpulan nama bayi perempuan Islami modern cantik 3 kata, bermakna sholehah, sempurna dan bertakwa, awalan huruf M/Instagram/@inspirasinama_bayi
Illustrasi terkait kumpulan nama bayi perempuan Islami modern cantik 3 kata, bermakna sholehah, sempurna dan bertakwa, awalan huruf M/Instagram/@inspirasinama_bayi /

Memiliki makna : perempuan yang memiliki kepandaian dan kecantikan  sempurna.

3. Maysara Khanza Salsabila

Memiliki makna : anak perempuan baik yang tenang laksana ketenangan mata air surga.

4. Mahreen Banafsha Ayudia

Memiliki makna : perempuan sholehah yang rendah hati dan cantik seperti matahari.

5. Mafaza Affra Shadiya

Memiliki makna : anak perempuan yang sukses dan mendapatkan keberuntungan, kebahagiaan

6. Maghfirah Abadiyah Ateefa

Memiliki makna : perempuan baik yang mendapat pengampunan abadi

7. Muna Syakira Kaamila

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah