Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Cantik Aesthetic, 3 Kata, Makna Lembut Sholehah, Energik hingga Beruntung

- 7 September 2022, 19:45 WIB
Illustrasi terkait nama bayi perempuan Islami cantik aesthetic, 3 kata, bermakna lembut sholehah, energik hingga beruntung
Illustrasi terkait nama bayi perempuan Islami cantik aesthetic, 3 kata, bermakna lembut sholehah, energik hingga beruntung //instagram/@peachyvines21

Artinya : anak perempuan yang sukses, berhasil dan dapat dibanggakan oleh kedua orangtuanya serta memiliki keindahan hati.

  • Hasna : indah (bentuk lain dari Hazna)
  • Thara : makmur
  • Raaniyah : yang terpukau

8. Hilmiyah Nazmin Mahveen

Artinya : anak perempuan yang membawa cahaya terang yang memiliki sifat lemah lembut dan sopan santun.

  • Hilmiyah : lembut, sopan, harapanku
  • Nazmin : cahaya
  • Mahveen : cahaya matahari

9. Hesna Kanzia Annahiza

Artinya : perempuan cantik yang bisa mengerjakan pekerjaannya dengan baik serta memiliki semangat juang yang tinggi.

  • Hezna : cantik (bentuk lain dari Hasna)
  • Kanzia : pejuang wanita
  • Annahiza : dapat mengerjakan pekerjaan dengan baik

10. Hafidhah Mahreen Farzana

Artinya : anak perempuan pandai dan beruntung yang memiliki paras cantik dan terang seperti matahari serta pandai menjaga dirinya.

  • Hafidhah : pemelihara
  • Mahreen : terang dan cantik seperti matahari
  • Farzana : bijak, pandai, cerdas, yang beruntung

Baca Juga: 44 Nama Bayi Perempuan Islami, Awalan F Terbaru, 2 dan 3 Kata, Cantik Mulia Sumber Kebaikan dan Kebahagiaan

Itulah, rekomendasi rangkaian nama bayi perempuan Islami cantik aesthetic, 3 kata, bermakna lembut sholehah, energik hingga beruntung.

Semoga bermanfaat.***   

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Youtube Namanya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x