10 Pertanyaaan Asah Otak Tentang Peristiwa Penting dalam Islam

- 30 Desember 2022, 10:44 WIB
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan peristiwa penting dalam Islam. Pexels/Yasir Gürbüz
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan peristiwa penting dalam Islam. Pexels/Yasir Gürbüz /

Jawabannya 63 tahun.

Pertanyaan kesembilan perang yang terjadi di suatu lembaga yang mempertemukan 300 pasukan Rasullulah Saw dan 1000 pasukan kafir Quraisy adalah ?
A. Perang Uhud
B. Perang badar
C. Perang khaibar
D. Perang Mu'tah

Jawabannya perang badar.

Pertanyaan kesepuluh pemimpin hebat dalam kejayaan Islam yang berhasil menaklukkan benua Eropa di bawah pemerintahan Kekaisaran Romawi di usianya yang baru 21 tahun saat itu ialah ?
A. Sultan Beyezid
B. Sulaiman Al Qanuni
C. Muhammad Al Fatih
D. Shalahuddin Al Ayyubi

Jawabannya Muhammad Al Fatih.

Demikian sepuluh pertanyaan asah otak tentang peristiwa penting dalam Islam.

Hayo berapa pertanyaan yang berhasil kalian jawab pada asah otak edisi kali ini. ***

Halaman:

Editor: Maksuni Husen


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah