Bolehkah Ibu Hamil Makan Mie Instan atau Fast Food? Begini Penjelasan dr Jeffry Kristiawan

- 20 Maret 2022, 14:41 WIB
Ilustrasi ibu hamil. Begini penjelasan dr Jeffry Kristiawan terkait konsumsi mie instan atau fast food bagi ibu hamil.
Ilustrasi ibu hamil. Begini penjelasan dr Jeffry Kristiawan terkait konsumsi mie instan atau fast food bagi ibu hamil. /Pixabay/Pexels

KABAR BANTEN - Ibu hamil harus menjaga asupan atau konsumsi makanan dan minuman untuk kesehatan kandungan dan janin.

Namun ibu hamil harus pintar memilih dan memilah makanan dan minuman yang dikonsumsinya, agar janin selalu sehat.

Lalu, apakah mengonsumsi mie instan atau fast food diperbolehkan untuk ibu hamil dan bagaimana dampaknya?

Baca Juga: Ibu Hamil Harus Hindari Makanan dan Minuman Ini, Dapat Berdampak Buruk Hingga Menyebabkan Kematian Janin

Begini penjelasan dr Jeffry Kristiawan seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari salah satu video di channel Youtube TANYAKAN DOKTER.

Mie instan memang menjadi salah satu makanan favorit bagi masyarakat Indonesia, karena memiliki rasa yang nikmat dan lezat.

Tak hanya soal rasa, mie instan tentu saja menjadi pilihan karena alasan kemudahan dan kepraktisan dalam mengolahnya.

Bahkan, saking populernya mie instan bagi masyarakat Indonesia, saat ini banyak pilihan rasa dan merk yang disediakan dipasaran.

Begitu pula dengan sajian fast food yang semakin menjamur di berbagai daerah di Indonesia, baik yang dijual oleh retail besar maupun pedagang kaki lima.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube TANYAKAN DOKTER


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x