Weton Selasa Pahing: Sifat, Karakter, Pergaulan, Pekerjaan, dan Jodoh Menurut Primbon Jawa

- 25 April 2022, 21:36 WIB
Ilustrasi kalender terkait sifat, karakter, pergaulan, pekerjaan dan jodoh weton Selasa Pahing menurut primbon Jawa.
Ilustrasi kalender terkait sifat, karakter, pergaulan, pekerjaan dan jodoh weton Selasa Pahing menurut primbon Jawa. /Nataliya Vaitkevich/pexels.com

1. Eko
Kelompok pertama ialah kelahiran Hari Minggu, Rabu, dan Jumat, kelompok kelahiran ini mempunyai kesempatan kerja pada bidang perdagangan, dapat juga sebagai wartawan, sebagai dokter, atau pengobatan lainnya.

Tetapi yang paling cocok sebenarnya dalam dunia seni, dapat sebagai actor atau artis film, teater dan dapat juga sebagai pelukis, pemahat, pematung, dan interior serta taman.

2. Dwi
Kelompok kedua ini terlahir hari Senin, orang yang terlahir pada kelompok ini mempunyai kesempatan kerja di bidang pengolahan tanah atau petani, juga baik sekali sebagai pengarang.

Di bank sangat cocok, teknik juga cocok, dan segala sesuatu yang ada hubungannya dengan tanah, pertanian, keramik, atau perusahaan genting dan bata.

3. Tri
Kelompok ketiga ini tarlahir pada Hari Selasa, Kamis dan Sabtu, pada kelompok kelahiran ini, lapangan kerja yang cocok adalah di bidang travel biro, perdagangan hasil pertanian dan wirausaha, yang paling cocok adalah sebagai wirausaha yang berhubungan dengan teknik, baik itu pabrik maupun bengkel.

Dalam penghidupan dan kehidupannya maka, kembali lagi kepada pendapat para Astrolog Jawa, bahwa nasib dan status sosial orang kelahiran mangsa "Desta" dikelompokkan keadaannya berdasarkan Hari kelahirannya menjadi tiga kelompok sebagai berikut:

1. Eko
Pada kelompok pertama ini terlahir di hari Rabu, Minggu, dan Jumat, mereka ini tingkat ekonominya rata-rata baik, mencari uang gampang, usaha apa pun dapat berhasil dan keuntungannya cukup baik.

Bagi mereka khususnya yang lahir di Minggu Kliwon, Rabu Pon, dan Jumat Pon pada usia 24 tahun akan menemukan rejeki yang lumayan, pada umumnya kelompok ini di hari tuanya cukup baik bahkan dapat kaya dan bahagia.

2. Dwi
Pada kelompok kedua ini kelahiran hari Senin, pada kelompok kedua termasuk orang Desta yang kurang berhasil, segala usahanya akan selalu ada hambatan, bahkan sering pula kekurangan uang, maka kalau kebetulan sedang mendapat rejeki yang baik, harus menyisihkan uangnya untuk ditaabung.

Hari baik yang kemungkinan dapat rejeki baik adalah kelahiran Hari Senin Legi pada usia 30 tahun, Senin Wage pada usia 36 tahun, Senin Kliwon pada usia 30 tahun.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah