5 Manfaat Tersembunyi Timun Bagi Wanita, Cowok Minggir Dulu

- 4 Agustus 2022, 13:01 WIB
Irisan timun yang memiliki banyak manfaat tersembunyi yang baik untuk kesehatan kulit wajah
Irisan timun yang memiliki banyak manfaat tersembunyi yang baik untuk kesehatan kulit wajah /ka_re/Pixabay

KABAR BANTEN - Beberapa jenis buah dan sayur dalam kehidupan sehari-hari ternyata memiliki manfaat tersembunyi, salah satunya timun.

Ternyata, timun memiliki sejumlah manfaat tersembunyi yang jarang diketahui oleh banyak orang, khususnya wanita.

Biasanya, sebagian besar masyarakat, terutama wanita menganggap jika timun merupakan penyebab keputihan berlebih.

Namun, pada kenyataannya timun memiliki manfaat tersembunyi yang tidak diketahui banyak orang dan wanita.

Baca Juga: 98 Nama Bayi Laki-Laki Bernuansa Jawa Modern yang Keren, Unik, dan Penuh Makna

Mengutip dari akun instagram @mediasehatku, timun memiliki segudang manfaat yang baik untuk kecantikan dan kesehatan kulit wanita.

Pertama, mentimun atau timun bermanfaat untuk mengecilkan pori-pori kulit wajah yang besar, dan berfungsi sebagai toner alami.
Ramuan yang berbahan dasar timun ini bisa dicampurkan dengan beberapa tetes cuka apel, lemon, lidah buaya atau tomat, untuk digunakan sebagai masker alami.

Kedua, timun juga memiliki kegunaan atau manfaat untuk meghilangkan lingkaran hitam di area mata akibat kurang tidur.
Lingkaran hitam pada mata bisa hilang jika kamu meletakkan irisan timun di area mata untuk merelaksasi.
Karena mentimun mengandung antioksidan dan silica yang dipercaya mampu mencerahkan kulit, termasuk menghilangkan kantung mata.

Baca Juga: Lirik Lagu Bangun Pemudi - Pemuda Ciptaan Alfred Simanjuntak, Bangkitkan Semangat Kaum Millenial

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Instagram @mediasehatku


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah