Pandai, Pemberani, dan Sempurna, 20 Nama Bayi Laki-Laki Islami Dalam Alquran yang Disukai Allah

- 15 September 2022, 19:24 WIB
Ilustrasi bayi berkaitan dengan rekomendasi nama bayi laki-laki Islami dalam Alquran yang jarang dipakai dan disukai Allah.
Ilustrasi bayi berkaitan dengan rekomendasi nama bayi laki-laki Islami dalam Alquran yang jarang dipakai dan disukai Allah. /l'amourart/Pexels

8. Ehsan Faizan

Artinya, seseorang yang pandai bersyukur dan sukses.

9. Farrukh Ghazi

Artinya, seseorang yang bahagia dan pemberani.

10. Fidyan Ghufran

Artinya, seseorang yang pemaaf dan mampu berkorban.

11. Ghalib Hasan

Artinya, seorang penakluk yang soleh.

12. Hafiz Isaaq

Artinya, anak laki-laki yang gemar menghafal Alquran, jujur, dan dapat dipercaya.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Youtube NAMA NAMA BAYI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah