Jangan Bunuh 10 Hewan Kesayangan Malaikat, Bisa Kualat dan Berakibat Fatal Menurut Primbon Jawa

- 22 September 2022, 14:38 WIB
Ilustrasi kucing. Salah satu hewan kesayangan malaikat menurut Primbon Jawa.
Ilustrasi kucing. Salah satu hewan kesayangan malaikat menurut Primbon Jawa. /Pexels / pixabay

Hewan berukuran kecil tersebut memang sering mengganggu, Namun ada beberapa jenis Semut yang menjadi pertanda jika banyak semut nya pertanda akan banyak rezeki.

Semut yang sering ada dirumah, padahal rumah tersebut bersih, itu berati semut tersebut merasa nyaman dirumah anda. Rasa nyaman tersebut dirasa oleh Semut tersebut dengan kemanisan yang dirasakan dalam rumah tangga yang rukun dan harmonis hingga aliran rezeki yang baik.

3. Ular

Meskipun banyak yang ngeri melihat Ular, ternyata hewan tersebut merupakan kesayangan Malaikat. Menurut kitab primbon Jawa, ular yang masuk dalam rumah jangan langsung dibunuh karena Ular tersebut membawa pesan.

Banyak orang yang mempercayai jika ular masuk rumah itu adalah ular yang tidak biasa.namun jelmaan jin dan merasa takut jika membunuhnya akan kualat dan berakibat petaka.

Ular dikaitkan dengan mukjizat Nabi Musa, jenis ular yang boleh di bunuh jika masuk rumah, adalah yang berpotensi melukai atau ular yang sudah dibuang tetap masuk hingga tiga kali.

4. Burung Hud-Hud

Burung tersebut dapat ditemui dihutan Kalimantan atau Sulawesi, burung tersebut menjadi kesayangan Malaikat ke arena berkaitan dengan Nabi Sulaiman.

Burung Hud-Hud terkenal akan kecerdikannya dan kesetiaannya. Burung tersebut sebagai pencari informasi atau penyampai kabar musuh oleh nabi Sulaiman, yang mampu berbicara dengan binatang.

5. Laba-Laba

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Nasib dan Hoki


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah