5 Hewan Ini Haram Dibunuh Menurut Islam, Nomor 1 Paling Rentan

- 24 September 2022, 06:45 WIB
Ilustrasi terkait 5 hewan atau binatang yang haram dibunuh salah satunya semut, jika pernah melakukannya segeralah bertaubat
Ilustrasi terkait 5 hewan atau binatang yang haram dibunuh salah satunya semut, jika pernah melakukannya segeralah bertaubat /Kumar-Kranti-Prasad /Pexels

Mereka sedang bersembunyi dari kejaran kafir Qurais, namun kaum kafir Qurais yang mengejarnya beranggapan tidak mungkin didalam goa ada orang karena di mulut goa tertutupi sarang laba-laba yang masih utuh sempurna

Serta mereka di situ mendapati dua ekor burung merpati, maka mereka tidak menyangka kalau didalam goa ada orang yang bersembunyi.

Merujuk pada kisah tersebut, maka tindakan membunuh laba-laba adalah perbuatan dosa karena diharamkan untuk membunuhnya.

Jika anda pernah membunuh laba-laba, maka segeralah bertaubat.

 3. Lebah

Lebah adalah binatang atau hewan yang istimewa dalam Islam, apalagi secara harpiah jukukan lebah dijadikan nama surat dalam Al,Qur'an yakni surat An-Nahl yang artinya lebah.

Selain itu pula banyak pelajaran yang dapat dipetik dari kehidupan lebah, begitu juga dari segi manfaat, lebah yang dikenal sebagai hewan penghasil madu sangat banyak mempunyai manfaat untuk kesehatan.

Mayoritas ulama mengatakan hukum lebah selevel dengan semut dengan landasan hadis diatas, yaitu tidak boleh membunuhnya, jika karena ketidak tahuan anda pernah membunuhnya maka segeralah bertaubat.

Namun para ulama menerangkan tidak boleh membunuh lebah karena lebah bermanfaat bagi manusia karena menghasilkan madu.

4. Katak

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube Dedeyuli Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah