Waspada Gejala Osteoporosis pada Lansia yang Dapat Melemahkan Tulang

- 27 Oktober 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi terkait gejala osteoporosis pada lansia yang dapat melemahkan tulang.
Ilustrasi terkait gejala osteoporosis pada lansia yang dapat melemahkan tulang. /Tangkap layar channel youtube Sehat Secara Alami/

Jika tinggi badan terlihat berkurang lebih pendek satu inci atau lebih, ini terjadi karena adanya praktor kompresi pada tulang belakang, praktor adalah kondisi adanya tulang patah tetapi kondisinya masih tetap seperti semula.

3. Sering patah tulang

Patah tulang akibat jatuh atau cedera menjadi salah satu gejala osteoporosis pada lansia.

Apalagi seiring bertambahnya usia lansia lebih sulit menjaga keseimbangan.

Ciri-ciri tulang kropos ini juga bisa terjadi pada saat anda melakukan gerakan kecil, seperti melangkah dari trotoar atau naik tangga.

Beberapa kejadian patah tulang akibat gejala osteoporosis ini juga bisa dipicu karena bersin atau batuk yang sangat kuat.

Biasanya patah tulang terjadi pada tulang belakang, pergelangan tangan dan kaki.

4. Sakit punggung

Sakit punggung adalah kindisi yang umum terjadi.

Namun berhati-hatilah karena sakit punggung juga menjadi salah satu gejala osteoporosis pada lansia.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah