10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Pengetahuan Umum, Bapak Koperasi Adalah

- 2 Desember 2022, 10:42 WIB
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum.
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum. /Pexels/Livier Garcia

Pertanyaan ketujuh prasasti kebon kopi merupakan peninggalan sejarah kerajaan ?
A. Majapahit
B. Tarumanagara
C. Sriwijaya
D. Demak

Jawabannya Tarumanagara.

Pertanyaan kedelapan bapak koperasi Indonesia adalah ?
A. Ki Hajar Dewantara
B. Ir Soekarno
C. Moh Hatta
D. Moh Yamin

Jawabannya Moh Hatta.

Baca Juga: SNBT UTBK 2023 Berbeda, Ini Komponen Materi Tes yang Harus Diperhatikan Calon Mahasiswa

Pertanyaan kesembilan yang termasuk fauna tipe asiatis adalah ?
A. Komodo
B. Anoa
C. Cendrawasih
D. Harimau

Jawabannya Harimau.

Pertanyaan kesepuluh karangan yang berisi cerita yang ditulis berdasarkan kronologis atau berdasarkan urutan waktu adalah ?
A. Narasi
B. Eksposisi
C. Argumentasi
D. Persuasi

Jawabannya narasi.

Demikian sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum, bapak koperasi adalah.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah