Ada Heroik Si Jalak Harupat dan Bengis Laskar Hitam, Situs Cagar Budaya, Ini Asal Usul Mauk, Tangerang, Banten

- 8 Januari 2023, 18:05 WIB
Illustrasi terkait asal usul Mauk, Tangerang, Banten/tangkapan layar youtube/@Banana Monkey Channel
Illustrasi terkait asal usul Mauk, Tangerang, Banten/tangkapan layar youtube/@Banana Monkey Channel /

KABAR BANTEN - Mauk merupakan sebuah kecamatan di Kabupaten Tangerang, Banten, letaknya di paling Utara Kabupaten Tangerang.

Mauk merupakan daerah pesisir pantai Pulau Jawa, meski letaknya di pesisir pantai namun Mauk menyimpan cerita, sejarah dan perjuangan seorang Pangeran dan pahlawan.

Sejarah dan asal usul Mauk bisa dibuktikan dengan adanya beberapa gedung-gedung tua peninggalan kolonial Belanda dan China, klenteng atau vihara, bangunan bersejarah, petilasan atau makam, jembatan dan banyak lagi.

Penasaran dengan asal usul, sejarah, cerita tentang Mauk, Tangerang, Banten ini?

Dikutip Kabar Banten dari video youtube Banana Monkey Channel, berikut cerita, asal usul sejarah Mauk, Tangerang, Banten:

1. Asal usul nama Mauk

Mauk merupakan sebuah daerah dengan etnis masyarakat yang heterogen, terdiri dari beberapa suku, yaitu:

- suku Jawa; merupakan masyarakat Cirebon yang bermigrasi ke Banten sejak berdirinya Kesultanan Banten.

- etnis Tionghoa; merupakan suku pendatang dari Batavia atau Jakarta.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Banana Monkey Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x