9 Cara Alami untuk Menghilangkan Bau Mulut Menurut dr Saddam Ismail

- 19 Januari 2023, 20:51 WIB
Ilustrasi cara atau langkah alami menghilangkan bau mulut menurut dr Saddam Ismail.
Ilustrasi cara atau langkah alami menghilangkan bau mulut menurut dr Saddam Ismail. /Tangkapan layar/YouTube Saddam Ismail

Cara alami menghilangkan bau mulut adalah dengan membersihkan gigi atau menyikat gigi. Jika Anda tidak menggosok gigi atau malas untuk gosok gigi, jangan heran jika mulutnya jadi bau.

Jadi salah satu cara alami menghilangkan bau mulut adalah dengan rutin menggosok gigi setiap hari pagi dan malam atau minimal dua kali sehari.

Sehingga jika giginya bersih dapat menurunkan resiko gigi berlubang, dan mulutnya menjadi tidak bau karena tidak ada sisa makanan, apalagi di malam hari bakteri akan lebih aktif pada malam hari.

Gunakanlah pasta gigi yang mengandung Florida untuk membantu melindungi gigi dari kerusakan.

3. Minum Air Putih

Berikutnya cara alami untuk menghilangkan bau mulut adalah dengan minum air putih.

Perlu diketahui bahwa bau mulut juga dapat disebabkan karena kurang minum air putih sehingga mulutnya menjadi kering dan menyebabkan timbulnya bau mulut.

Sehingga jika mulutnya kering bisa memicu bau mulut, karena bakteri bisa berkembang biak pada kondisi mulut yang kering, apalagi kalau air liurnya sedikit.

Nah dengan minum air putih dapat menciptakan lingkungan yang yang lembab kemudian juga bisa merangsang produksi air liur sehingga bisa membantu menghilangkan bau mulut.

4. Flossing Gigi

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah