6 Kebiasaan yang Bisa Merusak Ginjal, Hindari Sebelum Terlambat

- 8 Februari 2023, 12:45 WIB
Ginjal salah satu organ tubuh yang sangat vital dalam mengatur metabolisme tubuh.
Ginjal salah satu organ tubuh yang sangat vital dalam mengatur metabolisme tubuh. /Tangkapan layar/YouTube Resep Alami

KABAR BANTEN - Inilah 6 kebiasaan yang bisa merusak ginjal, yang tentunya akan merusak kesehatan.

Hindarilah sebelum terlambat kebiasaan yang bisa merusak ginjal ini, sehingga kualitas hidup dapat terus terjaga.

Dilansir dari Kanal YouTube Resep Alami, berikut 6 kebiasaan yang bisa merusak ginjal.

1. Sering menahan buang air kecil

Kebiasaan menahan buang air kecil bisa merusak organ dalam tubuh seperti timbulnya penyakit batu ginjal.

Selain itu urine mengandung asam mineral seperti asam urat dan kalsium oksalat yang bisa menjadi kristal.

Kristal kristal inilah yang bila terus menerus ditahan untuk dikeluarkan akan mengendap menjadi batu dalam ginjal.

2. Kurang konsumsi air putih

Menjaga kebutuhan air dalam tubuh sangat penting untuk membantu ginjal mengeluarkan natrium.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Resep Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x