Wow Dahsyat! 7 Manfaat Bunga Telang Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

- 14 Februari 2023, 11:15 WIB
Ilustrasi terkait manfaat bunga telang untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui.
Ilustrasi terkait manfaat bunga telang untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui. /Kabar Banten/Didin Muhtadin

KABAR BANTEN - Tanaman ini disebut bunga telang yaitu salah satu tanaman yang merambat dan bunganya berwarna ungu.

Mungkin anda pernah melihat tanaman bunga telang ini, karena tanaman bunga telang ini termasuk tanaman yang mudah tumbuh.

Mungkin anda penasaran apa saja sih manfaat bunga telang untuk kesehatan tubuh?

Baca Juga: Disebut Dalam Al-Qur'an! Inilah 8 Manfaat Daun Bidara yang Sangat Dahsyat Untuk Kesehatan

Berikut 7 manfaat bunga telang untuk kesehatan tubuh sebagaimana dikutip Kabar Banten dari channel Youtube Suryani niezmn.

1. Dapat meringankan gejala depresi

Pertama manfaat bunga telang ini dapat meringankanndepresi karena bunga telang ini dapat mengontrol kadar kolestrol dalam darah.

2. Mengandung anti oksidan

Karena bunga telang legendung anti oksidan yang dapat melindungi sel-sel di dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Suryani Niezmn


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah