6 Kondisi Medis yang Menyebabkan Bau Mulut, Gerd, Sinusitis hingga Penyakit Hati

- 4 Maret 2023, 12:13 WIB
Ilustrasi kondisi medis penyebab bau mulut.
Ilustrasi kondisi medis penyebab bau mulut. /Tangkapan layar /YouTube MG Channel

Tetapi penyakit kronis ini menyebabkan kerusakan pada pembuluh darah, jadi kondisi ini membuat menurunnya pasokan aliran darah keseluruh tubuh termasuk gusi.

Seperti yang dijelaskan dari laman Headline, hal inilah yang menyebabjan gusi menjadi rentan terkena infeksi, sehingga dapat jadi penyebab bau mulut bagi pengidap diabetes.

Selain itu meningkatnya kadar glukosa pada air liur juga menjadi mudah berkembangnya bakteri.

4. Gagal Ginjal

 

Masalah atau penyebab bau mulut yang sering dialami oleh pengidap gagal ginjal, akan tercium amis maupun bau seperti urin.

Hal ini diakibatkan ginjal yang tidak berfungsi dengan baik, sehingga tidak mampu menyaring sisa zat metabilisme, serta racun dari darah.

Nah, zat toksin atau racun yang tidak dapat disaring tersebut akhirnya menumpuk kemudian menyebar keseluruh tubuh.

Inilah penyebab bau mulut yang dialami oleh pengidap gagal ginjal, dan permasalahan bau mulut yang tercium amis ataupun berbau seperti urin.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah