Tes Psikologi: 10 Pertanyaan Sederhana Ini Bisa Ketahui Kamu Tipe Pemikir Otak Kiri atau Otak Kanan

- 24 April 2023, 11:03 WIB
Ilustrasi gambar otak kiri atau otak kanan- Tes psikologi 10 pertanyaan sederhana bisa ketahui kamu tipe pemikir otak kiri atau otak kanan.
Ilustrasi gambar otak kiri atau otak kanan- Tes psikologi 10 pertanyaan sederhana bisa ketahui kamu tipe pemikir otak kiri atau otak kanan. /Tangkap layar pixabay.com/pixabay20

Baca Juga: Tes Psikologi: 10 Pertanyaan Sederhana Ini Bisa Ketahui Kado yang Cocok untuk Ibu Tercinta

3. Hasil Skor Tes Psikologi: 25-30 poin
Jika hasil skor dalam tes psikologi ini ada 25-30 poin, maka kamu adalah tipe pemikir otak kiri.
Tipe pemikir dengan otak kiri sangat pandai dalam hal-hal logis, seperti sains.

Selain itu, kamu suka mengikuti urutan atau instruksi yang tepat adalah keahlianmu.

Kamu pun cepat dalam menjawab pertanyaan dan menghafal sesuatu. Kamu juga sangat berorientasi pada waktu.

Di samping itu, kamu juga senang berkumpul atau berkelompok dengan orang-orang yang memiliki pemahaman logis.

Bahkan, kamu sangat terorganisir dan matematika mungkin tidak masalah bagi dirimu, sebab kamu menikmatinya.

Jadi, itulah 10 pertanyaan dan hasil dari tes psikologi, bisa ketahui kamu tipe pemikir otak kiri atau otak kanan. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah