9 Manfaat Singkong untuk Kesehatan Tubuh

- 17 Juni 2023, 13:11 WIB
Ilustrasi terkait manfaat singkong untuk kesehatan tubuh.
Ilustrasi terkait manfaat singkong untuk kesehatan tubuh. /Tangkapan layar /Instagram @nasidaun_bu_topo

Vitamin C dan vitamin A merupakan anti oksidan yang berfungsi untuk melindungi tubuh dari efek radikal bebas sehingga dapat mencegah penyakit jantung hingga mengatasi kerutan dikulit.

Betakaroten yang terndung dalam singkong juga berfungsi untuk meningkatkan daya tahan tubuh, manfaat singkong dapat mencegah kekambuhan gejala asma, mengurangi risiko kanker serta baik untuk kesehatan kulit dan mata.

7. Bebas kolesterol

Singkong yang digoreng cenderung menaikan risiko konsumsi lemak berlebih yang dikaitkan dengan kolestrol tinggi.

Untuk mendapatkan manfaat singkong bagi kesehatan sebaiknya mengonsumsi singkong dengan cara direbus, karena singkong yang direbus bebas dari kolesterol.

 

Dengan mengonsumsi singkong rebus kolesterol dan berat badan dapat terkontrol.

8. Menguatkan otot

Karbohidrat yang terkandung dalam singkong dapat membantu membangun dan menguatkan otot.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah