Mengenal Lebih Dekat Papyrus Si Rambut Rumbai dari Afrika, Kuy Tanam di Kolam Agar Asri Indah dan Sejuk

- 12 Oktober 2023, 18:36 WIB
Tanaman air papyrus mempercantik kolam agar asri, indah dan sejuk/tangkapan layar YouTube/channel Halo Edukasi
Tanaman air papyrus mempercantik kolam agar asri, indah dan sejuk/tangkapan layar YouTube/channel Halo Edukasi /

Ciri karakteristik tanaman air papyrus.

Tanaman air papyrus mempercantik kolam agar asri, indah dan sejuk/tangkapan layar YouTube/channel Halo Edukasi
Tanaman air papyrus mempercantik kolam agar asri, indah dan sejuk/tangkapan layar YouTube/channel Halo Edukasi

Baca Juga: Kado Bunga Indah dan Unik, Kuy Kemas Cantik! Ini Rekomendasi 6 Tanaman Hias Cocok Sebagai Hadiah Bingkisan

Batang papyrus

Tanaman air papyrus memiliki batang yang sangat panjang, berdiri tegak di atas permukaan air.

Batang papyrus bisa tumbuh sekitar 3 sampai 6 meter, semakin besar wadah atau media semakin ada kemungkinan tanaman air ini bisa tumbuh tinggi dan besar.

Warna tanaman air papyrus yaitu hijau terang.

Daun papyrus

Tanaman air ini memiliki daun yang sangat unik yaitu panjang merumbai bentuknya seperti rambut-rambut halus.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Halo Edukasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x