9 Alasan Kenapa Pria Baik-baik Bisa Selingkuh

- 18 Desember 2023, 12:30 WIB
Ilustrasi terkait beberapa alasan pria baik-baik bisa selingkuh.
Ilustrasi terkait beberapa alasan pria baik-baik bisa selingkuh. /Pexels/rifqi-ramadhan

Jika seorang pria berada di lingkungan di mana selingkuh dianggap biasa dan lumrah atau teman-temannya terlibat perselingkuhan biasa saja dia tergoda mengikuti jejak mereka.

2. Ketidaksetiaan dalam hubungan awal

Ada kemungkinan bahwa pria terlihat baik mungkin memiliki sejarah ketidak setiaan dalam hubungan sebelumnya.

Jika mereka tidak memperbaiki masalah ini atau tidak menyelesaikan konflik internal kecenderungan untuk selingkuh dapat terus muncul dalam hubungan baru.

3. Keinginan akan kepuasan emosional

Pria sama seperti wanita memiliki kebutuhan akan kepuasan emosional, meskipun pasangan mereka mencoba memberikan dukungan dan perhatian terkadang ada perasaan hampa yang sulit dijelaskan.

Saat pria yang terlihat baik hati merasa kurang puas secara emosional dalam hubungan mereka, ada kemungkinan mereka mencari pelampiasan diluar.

4. Bosan dan merasa terjebak dengan rutinitas

Rutinitas sehari-hari dalam hubungan seringkali dapat membosankan dan membuat seseorang merasa terjebak.

Kadang pria yang baik juga mungkin merasa kehidupan mereka kurang kurang berwarna dan mencari tambahan kebahagiaan diluar hubungan dengan pasangan mereka.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Rumus Cinta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah