Dulu Populer, 7 Sosial Media Ini Sekarang Hanya Tinggal Nama

- 11 Maret 2024, 07:45 WIB
Ilustrasi media sosial yang populer namun kini hanya tinggal nama.
Ilustrasi media sosial yang populer namun kini hanya tinggal nama. /Freepik/iftikar alam/

KABAR BANTEN - Pada era keemasannya, beberapa media sosial sukses merajai pasar dan menjadi bagian integral dari kehidupan digital penggunanya.

Namun, tak semua cerita berakhir bahagia. Beberapa di antaranya, yang dulu populer, sekarang hanya tinggal nama.

Mari kita telaah perjalanan dan nasib tujuh media sosial yang mengalami nasib berbeda-beda.

Baca Juga: Google Akan Segera Menghapus Gmail dan Google Photos, Bagaimana Cara Melindungi Datanya?

Dikutip Kabar Banten dari berbagai sumber, berikut adalah tujuh media sosial yang populer di era 2000an namun kini meredup dan bahkan tutup.

1. Friendster

Berdiri pada tahun 2002, aplikasi pencari teman ini harus tutup di tahun 2015.

Pada masa puncaknya di 2000-an, Friendster menjadi fenomena dengan 115 juta pengguna pada 2008.

Sayangnya, kehilangan popularitas dan ketidakmampuan bersaing dengan MySpace dan Facebook membuat Friendster harus menutup layanannya.

2. Myspace

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x