Inilah 6 Minuman Buka Puasa Sehat dan Nikmat Cocok Untuk Diet Selama Bulan Ramadan

- 25 Maret 2024, 13:15 WIB
Ilustrasi terkait minuman atau menu buka puasa yang sehat nikmat cocok untuk diet selama Bulan Ramadan.
Ilustrasi terkait minuman atau menu buka puasa yang sehat nikmat cocok untuk diet selama Bulan Ramadan. /Tangkapan layar/Instagram @es_kelapa_muda_77

5. Es Timun Suri

Berdasarkan penelitian bahwa mentimun merupakan salah satu buah yang kaya nutrisi untuk dikonsumsi saat diet.

Karena pada timun suri ini mengandung karbohidrat, protein, serta dan juga vitamin C.

Sajian es timun suri ini bisa menjadi ide minuman sehat yang cocok bagi seseorang yang sedang diet untuk buka puasa.

Cara membuat es timun suri sama seperti biasa tapi pastikan tidak mencampurkan sirup instant.

Untuk rasa manisnya sebaiknya mencampurkan Stevia yang lebih aman jika dibandingkan dengan gula biasa.

6. Susu Kurma

Rasa manis dari buah kurma akan mengembalikan tenaga secara instrant, sementara susu memberikan nutrisi dan mengandung protein yang tinggi.

Dua kombinasi ini sangat cocok untuk buka puasa sebagai menu minuman untuk buka puasa sebagai diet yang sehat.

Baca Juga: 5 Keistimewaan Salat Dhuha di Bulan Ramadan Salah Satunya Berpahala Setara Haji dan Umroh

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x