272 Penjabat Jadi Jatah Partai, Pilkada dan Pemilu 2024 Dicurigai, Andi Arief : Mudah-Mudahan Ini Tak Terjadi

- 1 Februari 2021, 22:11 WIB
Andi Arief
Andi Arief //Instagram.com/@andiarief_real

 Baca Juga: PAW DPRD Kota Cilegon: Jadi Setengah Dewan, Ini Yang Diungkapkan Rino Hadi Putra

Dengan pilkada dipertahankan 2024, kata dia, ada 272 pelaksana tugas (plt) kepala yang seharusnya terisi dengan pilkada 2022 dan 2023. Hal yang paling dia khawatirkan, 272 kepala daerah tersebut jadi ajang politisasi ASN.  Bahkan, partai dapat jatah dari pelaksana tugas kepala daerah yang jumlahnya tidak sedikit itu.

 

 

“Pilkada dipertahankan 2024. Ada 272 PLT yg seharusnya terisi dengan pilkada 2022 dan 2023. Paling dikhawatirkan adalah 272 kepala daerah tersebut jadi ajang politisasi ASN. Partai dapat jatah kepala daerah PLT. Mudah-mudahan ini tidak terjadi,” kata Andi Arief dikutip KabarBanten.com dari akun twitternya @Andiarief_.***

 

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Twitter @Andiarief_


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah