Hore! Kemenag Buka Seleksi Terbuka Jabatan Eselon I, Berikut 5 Jabatan untuk PNS dan Non PNS

- 8 April 2021, 13:58 WIB
Sekjen Kementerian Agama sekaligus Ketua Panitia Seleksi Terbuka Pejabat Pimpinan Tinggi Madya.
Sekjen Kementerian Agama sekaligus Ketua Panitia Seleksi Terbuka Pejabat Pimpinan Tinggi Madya. /kemenag.go.id/Fkusuma

“Untuk proses pendaftaran, panitia seleksi tidak menerima dokumen persyaratan dalam bentuk hardcopy, oleh karenanya pendaftaran melakukannya secara online,” kata Nizar sebagaimana disadur KabarBanten.com.

Baca Juga: Sel JI dan JAD Disebut Masih Ada di Banten, Adde Rosi Ajak Ibu Bangsa Cegah Radikalisme dan Terorisme

Tearkhir, Nizar juga menjelaskan bahawa dalam proses asesmen sendiri, nantinya Panitia Seleksi akan melibatka asesor dari berbagai unsur atau instansi pemerintah.

“mereka adalam asesor yang sudah memiliki sertifikasi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN),” ujar Nizar.***

 

Halaman:

Editor: Yomanti

Sumber: kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x