Indra Perasa Hilang Saat Pandemi, 5 Bahan Dapur Ini Dinilai Bisa Membantu Memulihkannya

- 11 Juli 2021, 17:39 WIB
Bawang Putih. Bahan dapur satu ini dinilai dapat membantu memulihkan indra perasa yang hilang.
Bawang Putih. Bahan dapur satu ini dinilai dapat membantu memulihkan indra perasa yang hilang. /

Baca Juga: 6 Arti Kedutan di Mata Kiri dan Kanan Berdasarkan Primbon Jawa

4. Minyak Kelapa

Minyak Kelapa dapat membantu meredakan infeksi paru-paru, alergi dan radang pada saluran napas.

Cara pengobatan minyak kelapa hanya perlu memasukkan minyak kelapa ke dalam mulut, diamkan selama 5-10 menit lalu berkumur dengan air hangat.

Lakukan proses ini sekali dalam sehari, terapi minyak kelapa ini sebaiknya dilakukan saat pagi hari.

Baca Juga: Memancing Ikan Ternyata Bermanfaat Bagi Imunitas Tubuh, Ini Penjelasannya

5. Jahe

Bahan dapur ini menjadi populer kala pandemi, senyawa aktif dalam jahe dapat membantu mengatasi kondisi yang berhubungan dengan hilangnya indra perasa atau pengecapan.

Cara pengobatannya cukup iris jahe lalu kunyah perlahan. Atau buat teh jahe yang diseduh dengan air hangat, konsumsi setiap pagi hari.

Demikian lima bahan dapur yang dinilai dapat membantu memulihkan indra perasa.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x