Kasus Masih Tinggi, Waspada! Gejala Covid-19 Happy Hypoxia Ini Berbahaya

- 25 Juli 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi Covid-19 Umum4
Ilustrasi Covid-19 Umum4 /

Ditambah, dengan banyaknya varian baru Covid-19 seperti varian Delta, tentu kewaspadaan harus ditingkatkan lagi.

Selain itu, berdasarkan informasi Ditjen P2P Kemenkes RI ada gejala Covid-19 yakni Happy Hypoxia yang harus diwaspadai karena sangat berbahaya.

Baca Juga: 12 Benda di Rumah Penghambat Hoki dan Bikin Rezeki Seret Menurut Primbon Jawa

Gejala Covid-19 Happy Hypoxia ini merupakan gejala yang bahaya karena bisa berakibat fatal.

Happy Hypoxia ini juga dikenal dengan Silent Hypoxia atau Apathetic Hypoxia

Gejala Hypoxia ini adalah gejala yang dialami akibat kurangnya oksigen di dalam darah.

Happy Hypoxia ini, terjadi pada pasien Covid-19 tanpa diikuti dengan adanya gejala klinis seperti sesak.

Baca Juga: Dikejar Masyarakat untuk Vaksinasi, Nakes di Kota Serang Kewalahan, Banyak yang Tumbang Terpapar Covid-19

Saat tubuh alami gejala Happy Hypoxia, terjadi kerusakan pada saraf yang antarkan sensor sesak ke otak.

Otak tidak dapat merespon sesak dan pasien merasa tidak ada gejala atau tidak terlihat sesak.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x