9 Penyebab Kecelakaan Tol, Belajar dari Kejadian Vanessa Angel, Instruktur Keselamatan Berkendara Ungkap Ini

- 4 November 2021, 18:58 WIB
Instruktur keselamatan berkendara Fitri Eri ungkap 9 penyebab kecelakaan tol, belajar dari peristiwa Vanessa Angel.
Instruktur keselamatan berkendara Fitri Eri ungkap 9 penyebab kecelakaan tol, belajar dari peristiwa Vanessa Angel. /Tangkapan layar Youtube Fitri Eri

"Itu juga sangat berbahaya kalau kita dalam kecepatan tinggi," ujarnya.

3. Manuver mendadak

"Sering terjadi kalau kita disalip mobil lain, atau ada jalan yang rusak. Kaget, kita banting stir," ucapnya.

Menurutnya, manuver mendadak bisa membuat kendaraan melintir dan terbalik, walaupun mobilnya menggunakan stability control.

"Tapi itu meminimalkan, tidak menghilangkan kemungkinan celaka seratus persen," ucapnya.

Apalagi, jika itu adalah mobil-mobil yang tinggi. Karena kenapa?, mobil-mobil yang tinggi memiliki center of gravity dengan titik tumpu di ban, maka secara natural akan membuat mobil lebih limbung dan sulit dikendalikan.

4. Ban botak

Ban botak sangat berbahaya dalam keadaan hujan, karena tak memiliki alur untuk membuang air yang bisa menyebabkan aqua planning.

"Dan bisa membuat kendaraan di atas air tak bisa dikendalikan sama sekali," jelasnya.

5. Genangan air

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube Fitri Eri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah