Kenali Penyebab Penyakit Ambeien dan Cara Mencegahnya,

- 4 Januari 2023, 09:05 WIB
Ilustrasi foto terkait penyebab Ambeien dan cara pencegahannya/tangkapan layar YouTube/Sehat Secara Alami
Ilustrasi foto terkait penyebab Ambeien dan cara pencegahannya/tangkapan layar YouTube/Sehat Secara Alami /

Sehingga anda tidak perlu mengejan saat buang air besar.

Sebaliknya, kurang asupan serat dapat membuat feses menjadi lebih keras sehingga harus mengejan untuk mengeluarkannya.

Mengejan akan meningkatkan tekanan di rektum yaitu bagian akhir dari usus besar sebelum anus.

Hal ini bisa membuat pembuluh darah di rektum membengkak dan menjadi ambeien.

2. Obesitas

Menurut penelitian namanya lebih banyak diderita oleh penderita obesitas.

Penyebab ambeien ini dikaitkan dengan peningkatan tekanan pada jaringan rektum akibat timbunan lemak di dalam perut.

Serta metabolisme tubuh yang berkontribusi pada pembentukan ambeien.

3. Mengangkat benda berat

Sering mengangkat beban berat atau melakukan gerakan yang meningkatkan tekanan dalam rongga perut atau sekitar anus.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Channel Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah