7 Kebiasaan Hidup Sehat untuk Mencegah Kanker Usus, Salah Satunya Berhenti Merokok

- 5 Januari 2023, 06:45 WIB
Ilustrasi foto terkait kebiasaan sehat untuk menghindari kanker usus/pexels/Pixabay
Ilustrasi foto terkait kebiasaan sehat untuk menghindari kanker usus/pexels/Pixabay /

KABAR BANTEN - Kanker usus merupakan salah satu jenis kanker yang banyak menyebabkan kematian di dunia.

Peluang untuk sembuh dari kanker usus semakin tinggi.

Jika penyakit terdeteksi sejak dini atau sebelum sel kanker menyebar ke area lainnya, hingga lebih sulit untuk diobati sebagaimana masalah kesehatan lainnya.

Ada beberapa cara mencegah kanker usus salah satunya dengan memelihara kebiasaan yang sehat.

Berikut adalah kebiasaan sehat untuk mencegah kanker usus, sebagaimana dilansir Kabar Banten dari YouTube Channel Sehat Secara Alami.

Baca Juga: Waspada! 6 Tanda Paru paru Tidak Sehat, Bantu Penyakit Lebih Serius yang Dapat Akibatkan Kematian

1. Menjaga berat badan

Kelebihan berat badan dapat meningkatkan risiko kanker secara keseluruhan.

Setidaknya 13 jenis kanker telah dikaitkan dengan penambahan berat badan dan obesitas, termasuk kanker usus.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Channel Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah