Ada Perayaan Apa Tanggal 4 Juni? Simak Penjelasan Lengkapnya di Sini

- 4 Juni 2023, 08:13 WIB
Caption : Ilustrasi Buddha sebagai salah satu perayaan yang diperingati pada tanggal 4 Juni.
Caption : Ilustrasi Buddha sebagai salah satu perayaan yang diperingati pada tanggal 4 Juni. /Freepik/ vecstock/

Keputusan ini diambil dalam sidang darurat khusus mengenai isu Palestina. Awalnya, perayaan ini fokus pada anak-anak yang terkena dampak Perang Lebanon 1982. Selain itu, perayaan ini juga mengingatkan kita akan anak-anak Palestina yang menjadi korban konflik di Timur Tengah.

Hari Anak Korban Perang Internasional bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang perlindungan anak dalam situasi konflik bersenjata.

Kemudian mengadvokasi hak-hak anak, dan mendorong upaya internasional dalam mencegah penggunaan anak sebagai pasukan tempur dan melindungi mereka dari dampak buruk perang.

*Hubungan antara Hari Raya Tri Suci Waisak dan Hari Anak Korban Perang Internasional*

Meskipun tampak berbeda dalam sifat dan aspek keagamaan, Hari Raya Tri Suci Waisak dan Hari Anak Korban Perang Internasional memiliki persamaan dalam pandangan tentang pentingnya kedamaian, kasih sayang, dan keadilan.

Baca Juga: Tanggal 1 Juni Memperingati Hari Apa? Berikut Detail Hari Lahir Pancasila

Kedua perayaan ini mengajarkan pentingnya menghormati kehidupan, memahami penderitaan, dan mengkampanyekan perdamaian dunia.

Itulah informasi terkait perayaan apa yang diperingati pada tanggal 4 Juni. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x