Peningkatan Kasus HIV Didominasi Ibu Rumah Tangga, Kok Bisa? Ini Penyebab dan Cara Pencegahannya

- 6 Juni 2023, 11:51 WIB
Ilustrasi terkait peningkatan kasus HIV yang didominasi ibu rumah tangga, ternyata ini Penyebab dan cara pencegahannya.
Ilustrasi terkait peningkatan kasus HIV yang didominasi ibu rumah tangga, ternyata ini Penyebab dan cara pencegahannya. /Pexels/Miguel A.Padrinan

Upaya pemerintah melalui Kementerian Kesehatan berkomitmen dalam menghadapi kasus HIV ini dengan cara mengakhiri endemi virus HIV di tahun 2030.

Dengan melakukan upaya membuat Strategi Triple 95 yaitu melakukan promosi kesehatan, penemuan kasus dan tata laksana kasus.

Upaya tersebut dilakukan untuk semua jenjang umur, sehingga bisa memastikan setiap orang mendapatkan pelayanan, pencegahan, dan pengobatan sesuai dengan kebutuhannya.

Selain upaya dari pemerintah, kita juga sebagai masyarakat harus antisipasi terhadap pencegahan HIV ini.

Adapun pencegahan HIV yang bisa kita lakukan antara lain:

1. Menghindari penggunaan alat pribadi dengan orang lain.

Contohnya seperti sikat gigi dan alat cukur sebaiknya jangan dipakai secara bersamaan karena bisa terinfeksi akibat kontak langsung cairan tubuh orang lain dengan riwayat penyakitnya.

2. Hindari penggunaan jarum suntik bersama

Karena jarum suntik yang sudah digunakan oleh orang lain akan menyisakan darah, jika jarum suntik itu sudah digunakan orang yang terinfeksi virus HIV akan berisiko menularkan juga

3. Gunakan obat ARV

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube IndonesiaBaikID


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x