Rekomendasi 10 Kuliner Khas Kendal Jawa Tengah, Unik dan Wajib Dicicipi Saat Berkunjung di Sana

- 26 Juli 2023, 13:36 WIB
Ilustrasi terkait tempat wisata kuliner khas Kendal Jawa Tengah.
Ilustrasi terkait tempat wisata kuliner khas Kendal Jawa Tengah. /Tangkapan layar /Instagram @mrs.wijaya

Sate yang sudah berdiri sejak 1971 ini memiliki banyak pelanggan. Isi satu porsi sate daging ini mulai dari lima hingga 10 tusuk, tergantung permintaan pembeli.

9. Bebek Ungkep Mak Kis

Lokasinya berada di Gg. Cempaka, Juwiring Kidul, Juwiring, Kec. Cepiring, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Tempatnya memang agak ke dalam perkampungan, tetapi warung ini cukup terkenal di Kendal. Bumbu bebeknya meresap sampai ke dalam, sehingga menciptakan rasa yang nikmat.

10. Momoh Warung Farchat

Lokasinya berada di Jl. Raya Timur Kaliwungu, Pandean, Krajan Kulon, Kec. Kaliwungu, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

 

Menunya ada soto, pecel, rames, momoh, ayam goreng dan lain-lain. Momoh adalah masakan yang terbuat dari jeroan sapi yang sangat legendaris di Kendal.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Youtube Joko Purnomo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah