10 Fakta Menarik Tentang Berbagai Hal, Begini Cara Memisahkan Kuning dan Putih Telur

- 14 Agustus 2023, 10:50 WIB
Ilustrasi sepuluh fakta menarik tentang berbagai hal, salah satunya cara memisahkan kuning dan putih telur.
Ilustrasi sepuluh fakta menarik tentang berbagai hal, salah satunya cara memisahkan kuning dan putih telur. /Tangkapan layar/YouTube Sisi Terang

Atau tanyakan apakah penjual di tempat kamu membeli kopi bisa melakukannya.

Itu adalah cara terbaik untuk memastikan produk tersebut benar-benar dibuat tanpa tambahan apapun yang mungkin ada pada kopi bubuk biasa.

4. Kalau kamu mencari cara sederhana untuk memisahkan kuning telur dari putih telur cobalah untuk mengambil botol plastik yang bersih dan kosong.

Pecahkan sebutir telur kedalam mangkuk, remas botol diatas kuning telur dan lepaskan secara perlahan.

Dengan cara ini kamu akan menciptakan ruang hampa udara yang akan membuat kuning telur meluncur ke dalam botol.

Baca Juga: Sepuluh Fakta Menarik Tentang Berbagai Peluang di Dunia, Salah Satunya Peluang Melihat Gerhana Matahari Total

5. Apabila kamu kehilangan anting-anting atau benda kecil lainnya dalam rumah, penyedot debu akan membantu.

Hanya saja jangan lupa untuk memasang kaos kaki di atas kepalanya.

Dengan cara ini barang tersebut tidak akan hilang bersama debu dan kotoran di dalam kantongnya.

6. Kamu ingin membawa lotion favorit mu di dalam perjalanan tapi terlalu banyak memakan tempat, cobalah untuk menggunakan kotak lensa kontak.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah