5 Kebiasaan yang Bisa Sebabkan Serangan Stroke, Jangan Anggap Sepele

- 30 September 2023, 07:45 WIB
Kebiasaan yang Menyebebkan Terkena Stroke/ Freepik-wirestock
Kebiasaan yang Menyebebkan Terkena Stroke/ Freepik-wirestock /

KABAR BANTEN - Berbagai penyakit bisa saja menyerang setiap orang karena gaya hidup, salah satunya yaitu stroke. Penyakit stroke sendiri terjadi ketika aliran darah ke otak terganggung (stroke iskemik) atau saat pembuluh darah di otak bocor atau pecah (stroke hemoragik).

Terdapat banyak faktor yang menyebabkan risiko munculnya penyakit stroke mulai dari faktor genetik, usia, dan ras. Tetapi selain itu, terdapat juga hal yang bisa dikendalikan untuk menekan risiko terjadinya stroke.

Salah satu faktor yang bisa menyebabkan terjadinya stroke yaitu kebiasaan seperti pola makan dan gaya hidup sehari-hari. Dikutip dari berbagai sumber, berikut beberapa kebiasaan yang bisa menyebabkan stroke, yaitu:

1. Sering makan makanan tinggi lemak

Pertama, kebiasaan yang bisa menyebabkan risiko terkena stroke yaitu memakan makanan yang melalui proses penggorengan dan tinggi lemak. Hal tersebut diketahui jika wanita pasca menopause yang mengkonsumsi makanan tinggi lemak memiliki risiko stroke iskemik 40 persen.

Baca Juga: Bahaya! 3 Jenis Makanan Ini Bisa Merusak Otak Bahkan Bisa Jadi Penyebab Stroke

2. Hidup melajang

Selain itu, menurut studi di Universitas Tel Avis terhadap lebih dari 10.000 pria Israel menemukan jika orang yang menikan di usia paruh baya. 64 persen lebih kecil kemungkinan meninggal karena stroke selama 34 tahun ke depan di bandingnkan pri lajang.

Hal tersebut disesuaikan dengan faktor lain seperti status sosial ekonomi, tekanan darah, dan merokok.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x