Wajah Baru Pengganti Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia, Ini sosoknya?

- 19 Januari 2022, 21:18 WIB
Bek Persib Bandung Mohamad Bayu Fiqri tampil impresif sehingga membuat pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong memanggilnya untuk bergabung.
Bek Persib Bandung Mohamad Bayu Fiqri tampil impresif sehingga membuat pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong memanggilnya untuk bergabung. /Tangkapan layar instagram@bayufkr

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Tergeser, Witan Sulaeman dan Egy Maulana Vikri Absen, Shin Tae-yong Rombak Timnas Indonesia

Selain Bayu Mohamad Fiqri, nama lain sebagai pengganti posisi Asnawi Mangkualam adalah Mohamad Edo Febriansyah.

Mohamad Edo Febriansyah merupakan pemain dari Persita Tangerang yang berusia 25 tahun dan berposisi sebagai bek.

Nama lain yang muncul sebagai pengganti posisi yang ditinggalkan Asnawi Mangkualam adalah Achmad Figo.

Baca Juga: Persiapan Laga Uji Coba Lawan Timor Leste, Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong Panggil Pemain Muda

Achmad Figo pria yang berusia 21 tahun ini mrupakan bek dari klub Arema Malang dan diharapkan bisa tampil untuk timnas Indonesia.

Kini, tinggal pelatih timnas Indonesia Shin Tae Yong, yang akan mengkombinasikan pendatang baru dengan tim lama yang sudah dibentuk.

Kita lihat saja, laga persahabatan antara Timnas Indonesia dengan Timor Leste yang akan digelar dua kali pada tanggal 24 dan 27 Januari 2022, di Bali.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @liputantimnas


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x