Sisa Satu Slot Tiket ke Qatar, Australia jadi Negara ke-31 yang Lolos Piala Dunia 2022

- 14 Juni 2022, 10:49 WIB
Sejumlah pemain Timnas Australia berselebrasi bersama usai memastikan satu tiket Piala Dunia 2022 di Qatar.
Sejumlah pemain Timnas Australia berselebrasi bersama usai memastikan satu tiket Piala Dunia 2022 di Qatar. /Tangkapan layar/instagram @brfootball

Benua Asia (AFC), Qatar (tuan rumah), Australia, Iran, Jepang, Arab Saudi dan Korea Selatan.

Benua Afrika (CAF), Kamerun, Ghana, Maroko, Senegal dan Tunisia.

Benua Amerika Tengah dan Utara (CONCACAF), Kanada, Meksiko dan Amerika Serikat.

Benua Amerika Selatan (CONMEBOL), Argentina, Brasil, Ekuador dan Uruguay.

Baca Juga: Italia Vs Argentina, jadi Ajang Penyembuh Luka Gli Azzuri Gagal ke Piala Dunia 2022

Benua Eropa (UEFA), Belgia, Kroasia, Denmark, Inggris, Perancis, Jerman, Belanda, Polandia, Portugal, Serbia, Spanyol dan Swiss.

Babak Play-off
Pememang dari laga Kosta Rika (CONCACAF) versus Selandia Baru (Oseania/OFC).

Selamat untuk Australia yang menambah peserta baru dari Asia untuk kontes di Piala Dunia 2022 Qatar.***

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: BR Football


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah