3 Curug Hidden Gem di Banten yang Eksotis dan Masih Asri, Surganya Dunia

- 12 Januari 2023, 13:00 WIB
Pesona alam Curug hidden gem di Banten/Tangkapan Layar/Instagram @apud_setiawan07
Pesona alam Curug hidden gem di Banten/Tangkapan Layar/Instagram @apud_setiawan07 /

KABAR BANTEN – Provinsi Banten memiliki keanekaragaman hayati, sebagai provinsi termuda di Tanah Jawa, potensi wisata Provinsi Banten betul-betul patut diperhitungkan.

Mulai dari pontensi wisata pantai hingga wisata alam, masyarakat pun mulai berinisiatif untuk mengelola spot-spot wisata tersebut secara swadaya.

Diantara banyaknya potensi wisata tersebut, terdapat 3 curug hidden gem di Banten yang eksotis dan masih asri.

Baca Juga: Cerita Megawati Soekarno Putri Pernah Dijuluki Ratu Preman dari Pasukan Semut Merah 

3 curug hidden gem di Banten tersebut dinilai oleh para wisatawan sebagai surganya dunia.

Mengingat pemandangan di curug-curug tersebut sangat indah, begitu asri dan yang pastinya instagramable.

Namun sayangnya, keberadaan curug-curug tersebut belum didukung oleh pemerintah setempat dalam hal infrastrukturnya.

Baca Juga: Cerita Megawati Soekarno Putri Pernah Dijuluki Ratu Preman dari Pasukan Semut Merah 

Akses jalan ke sejumlah curug tersebut masih terbilang rusak, bahkan wisatawan harus berjalan antara 30 menit hingga 1 jam untuk mencapai titik wisata.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah