Ini Alamat dan Jam Buka 4 Tempat Makan Rabeg Khas Banten di Kota Serang, Wajib Dicoba

- 5 Maret 2023, 16:34 WIB
Rabeg Haji Naswi khas Banten
Rabeg Haji Naswi khas Banten /Instagram /@stanzazone

Taman Pandawa adalah food court, tempat berkumpul para UMKM yang menjual berbagai macam makanan yang dapat dipilih sesuai selera.

Berlokasi di kawasan Komplek Perumahan Banten Persada, tepatnya di daerah Teritih, Kecamatan Walantaka, Kota Serang, Banten 42183.

Makanan yang disajikan berbagai macam, ada menu rabeg dan   banyak makanan yang ditawarkan seperti ayam goreng, pecak bandeng, mendoan, mi ramen, mpek-mpek, dan lainnya.

Biasanya pada saat bulan puasa, Taman Kuliner Pandawa ini menjadi salah satu tujuan favorit masyarakat untuk mencari makanan takjil  berbuka puasa.

 

4. Warung Nasi Bu Dedi

Warung Nasi Bu Dedi yang buka setiap Senin-Sabtu ini berada di Unyur, tepatnya di Jl. Ayip Usman No.7B, Lopang, Kecamatan. Serang, Kota Serang, Banten 42111

Buka setiap pukul 10.00-17.00, warung ini dinilai sangat mempertahankan cita rasanya sejak awal buka hingga sampai saat ini.

Meskipun tempatnya sederhana, Warung Nasi Bu Dedi tetap menjaga kebersihannya sehingga para pengunjung tidak perlu khawatir.

Para pengunjung dapat menikmati hidangan dengan cita rasa yang khas dengan berkunjung langsung atau pesan melalui ojek online.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x