10 Tempat Wisata Jogja Terbaru, Gaspol Libur Lebaran Bareng Keluarga

- 20 April 2023, 14:00 WIB
10 Tempat Wisata Jogja Terbaru, Gaspol Libur Lebaran Bareng Keluarga
10 Tempat Wisata Jogja Terbaru, Gaspol Libur Lebaran Bareng Keluarga /Instagram /@hehaskyview

Bangunannya berbentuk teras bertingkat, memanjang menyerupai jalan layang. Arsitekturnya dibuat serba terbuka, sehingga bisa leluasa menikmati pemandangan yang menawan dari berbagai sport.

Ditunjang dengan sejumlah wahana foto yang bertebaran di berbagai sudut akan semakin menarik dipandang mata.

Salah satu spot yang paling populer adalah Sky Glass Wahana berupa teras dengan lantai kaca tebal. Ada juga Sky Baloon, Sky Swing, Reflekting Pool hingga Selfie Garden.

Pada saat sore menjelang malam, Heha menjadi salah satu lokasi terbaik untuk memandangi sunset.

Dan ketika malam hari waktunya untuk melihat kemilau cahaya kota yang sangat cantik. Bernaung langit berbintang pemandangan City Lights akan menghangatkan malam dan romantis duduk manis.

Nikmatilah pesona alam Jogja sambil menyantap kelezatan kuliner di sini dan jangan lupa bahagia.

4. Taman Tebing Breksi

Sebelum menjadi tempat wisata, Tebing Breksi merupakan endapan abu vulkanik Gunung Api Purba yang dulunya menjadi bekas pertambangan batu alam, dan ditetapkan sebagai salah satu Geo Heritage yang dilarang untuk ditambang lagi.

Saat ini berhasil menjadi salah satu destinasi wisata Jogja yang hits, kekinian dan layak untuk dikunjungi. Hal-hal yang menjadikannya menarik, ialah terdapatnya ukiran berbagai tema pada dinding-dinding tebing, seperti ukiran wayang, hingga ukiran berbentuk naga raksasa.

Tak Ayal pesona karya seni ukir dan artistik ini menjadi sangat menggoda untuk dijadikan latar berfoto.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Republik Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah