Kuliner di CGE Avenue Cimanggis Depok Jawa Barat yang Wajib Dicoba, Tempat Instagramable, Tiket Masuk Gratis

- 12 Juli 2023, 17:13 WIB
Lokasi tempat wisata CGE Avenue Cimanggis Depot Jawa Barat lengkap dengan kuliner dan harga sejumlah wahana.
Lokasi tempat wisata CGE Avenue Cimanggis Depot Jawa Barat lengkap dengan kuliner dan harga sejumlah wahana. /Tangkapan layar/ Instagram @cgeavenue

Daftar Kuliner di CGE Avenue Depok

Dilansir kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari unggahan akun Instagram @cgeavenue, berikut daftar kuliner yang ada di CGE Avenue Cimanggis Depok yang wajib dicoba para pecinta kuliner.

- Mie Ayam Cipaganti
- Sate Depan RSPP
- Bakso Benhil
- Mie Ayam Resep Nenek

- Souffle Pancake
- Papajo’s Grill
- Lavoka
- Srang Korean Street Food

- Cireng Corner
- Terminal Gelato
- Soto Mie Bogor
- Iga Bakar Ceu Aara
- Nasi Guyur

- Glatos Burger & Pastries
- Soto Ayam Semarang Mas Kirman
- Gudeg Jogja
- Aneka kue basah tradisional
- Varian Coffee
- Dan yang lainnya

Baca Juga: CGE Avenue Cimanggis, Tempat Wisata Terbaru di Depok, Pilihan Liburan Keluarga Super Lengkap

Harga Tiket wahana di CGE Avenue Cimanggis

Untuk harga tiket masuk ke area CGE Avenue Cimanggis, para pengunjung tidak dipungut biaya sama sekali alias gratis.

Akan tetapi, jika pengunjung hendak mencoba fasilitas maupun wahana wisata yang ada di CGE Avenue Cimanggis, maka akan dikenakan tarif mulai dari Rp15.000-Rp50.000 saja per orang. Berikut rinciannya:
- Harga tiket masuk area: gratis
- Golf mini: weekday Rp30.000/weekend Rp50.000
- Kereta Golf: Rp80.000 per 30 menit
- Odong-odong: Rp65.000 per 30 menit

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @cgeavenue


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah