Menikmati 7 Curug Eksotis dan Indah di Banten, Destinasi Wisata Alam yang Tak Terlupakan

- 7 Oktober 2023, 13:53 WIB
Curug Putri, satu dari 7 curug eksotis dan indah di Banten
Curug Putri, satu dari 7 curug eksotis dan indah di Banten /Tangkapan layar /YouTube Bot TV

Serta tidak memerlukan waktu lama dan dapat ditempuh dengan berjalan kaki.

Curug Ciajeng ini memilih keunikan alam dimana alamnya yang masih sangat natural dan akses untuk menuju lokasi curug sangat sederhana dan apa adanya.

Akses jalan pun hanya berupa jalan setapak.

4. Curug Kembar Padeglang

Sesuai dengan namanya, dari air terjun ini memiliki dua air terjun sekaligus. Curug kembar memiliki tebing yang indah serta di kelilingi pepohonan yang hijau.

Air terjun berada di kawasan perhutani, dari area parkir yang disediakan warga wisatawan harus menempuh perjalanan kurang lebih satu jam untuk mencapai lokasi dan akses jalan tidak begitu sulit.

Jadi, bagi wisatawan yang ingin berkunjung sangat aman. Lokasi curug ini berada di Cinoyong, Kabupaten Pandeglang, Banten.

Curug kembar sangat cocok untuk bermain ataupun bersantai dan untuk harga tiket masuk dan tiket parkir Curug ini hanya Rp15.000 dengan fasilitas didalamnya cukup lengkap. Untuk wisatawan juga bisa camping di wisata curug ini.

5. Curug Putri Carita

Curug yang satu ini memiliki aktivitas unggulan yaitu aktivitas kegiatan susur sungai.

Selama kegiatan wisatawan akan melewati aliran sungai berkelok-kelok dengan air yang begitu jernih.

Aktivitas tersebut sangat aman karena ditemani pemandu dan dilengkapi dengan jaket pelampung.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube Life Experience Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x